Pengumuman/SE

Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi PPNPN

Berdasarkan Berita Acara Nomor 1/SDM.01/2104/2022 tentang Berita Acara Hasil Seleksi Administrasi Pengadaan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) Tahun 2022 di Lingkungan Sekretariat KPU Kabupaten Lingga, berikut ini diumumkan peserta yang dinyatakan Lulus Seleksi Administrasi. Untuk selengkapnya silahkan klik link berikut ini : https://kab-lingga.kpu.go.id/public/kab-lingga/dmdocument/1641971720PENGUMUMAN SELEKSI ADMINISTRASI PPNPN 2022-001.pdf

Pengumuman Pemutakhiran DPB Bulan November 2021

#TemanPemilih Senin, 29 November 2021 dihadiri oleh Ketua, Anggota, Sekretaris dan Kasubag serta staf, KPU Kabupaten Lingga gelar Rapat Pleno Rekapitulasi dan Penetapan Daftar Pemilih Berkelanjutan (DPB) Bulan November Tahun 2021 di ruang rapat kantor KPU Kabupaten Lingga. Dari Rapat Pleno yang dilaksanakan ditetapkan Rekapitulasi DPB Kabupaten Lingga periode bulan November tahun 2021 sebagai berikut : Laki-Laki : 36.375 pemilih Perempuan : 34.595 pemilih Total : 70.970 pemilih tersebar di 13 Kecamatan dan 82 Kelurahan/Desa https://kab-lingga.kpu.go.id/public/kab-lingga/dmdocument/1639639569MODEL A.DPB (2).pdf https://kab-lingga.kpu.go.id/public/kab-lingga/dmdocument/1639639533MODEL A.1-DPB-001 (2).pdf